Siapa yang tidak pernah merasakan jatuh cinta? Kita sebagai manusia normal pasti pernah merasakannya. Sungguh indah rasanya mengalami jatuh cinta. Baik anak-anak sampai dewasa pasti pernah mengalaminya. kecuali memang anda yang tidak normal, hehe. Cinta itu indah kata orang, memang benar cinta itu indah dikala senang tetapi suram dikala duka melanda.
Sungguh indah memang jika kita sedang dilanda kasmaran. Seolah-olah beban pikiran kita terasa ringan jika memikirkan orang yang kita sayangi. Kita seolah dibuat salah tingkah jika bertemu orang yang kita sayangi. Memandanginya saja pun bisa membuat hati kita tenan bahkan mendengar namanya saja hati kita terasa berdebar-debar. Jika kita sedang menunggu pesan di handphone kita, kita pasti mengharapkan dia yang mengirim pesan pada kita. Rasa kecewa akan akan kita alami jika bukan orang itu yang mengirim pesan pada kita. Lain halnya jika seseorang yang kita tunggu maka kita akan senangnya minta ampun.Begitu indahnya jatuh cinta. Jangan sampai kita sia-siakan rasa ini hanya untuk main-main. Jatuh cinta adalah anugerah dari yang Kuasa. Jadi janganlah main-main dengan yang namanya cinta. hehe. leave comment please
{ 6 comment... read them below or add one }
saat kita jatuh cinta tai kucing pun serasa coklat he he
Bagi orang yang sudah pernah patah hati, indahnya cinta hanya sebatas fiksi, tulisan atau teori saja. Selebihnya, pada faktanya tak ada yang seindah dengan teori-teori percintaan..
kalau lg jatuh cinta ide untuk menulis pun banyak mas, jadi kalau seorang blogger ingin produktif harus jatuh cinta terus
Jatuh cinta memang indah, tapi tak seindah jika bisa membeli iPad. :D
*gadget freak*
nice ide
jatuh cinta itu bisa bikin gila. hehe
Post a Comment